RESEP MASAKAN SEDERHANA

Berbagi Ide Masakan Sederhana Sehari-hari


RESEP TERBARU


Brownies Chocolatos Anti Gagal

.
Resep masakan sederhana kali ini kita akan membuat Brownies Chocolatos Anti Gagal dengan 5 langkah. Yuk disimak cara mengolahnya.

Brownies Chocolatos Anti Gagal

Kamu bisa mengolah Brownies Chocolatos Anti Gagal menggunakan 10 bahan ini dan dengan 5 cara simpel untuk membuatnya.

Bahan yang dibutuhkan untuk membuat Brownies Chocolatos Anti Gagal

  1. Tambahkan 2 butir telur.
  2. Ambil 6 sdm gula pasir.
  3. Ambil 6 sdm tepung terigu.
  4. Ambil 1/4 sdt garam.
  5. Ambil 1/4 sdt baking powder.
  6. Siapkan 1/4 sdt soda kue.
  7. Tambahkan 2 sachet chocolatos.
  8. Ambil 2 sachet SKM coklat.
  9. Tambahkan 6 sdm minyak goreng.
  10. Ambil 6 sdm air panas.

Cara membuat Brownies Chocolatos Anti Gagal

  1. Siapkan semua bahan. Pertama larutkan 2 sachet dengan 6 sdm air panas sampai larut dan jd seperti pasta..
  2. Di wadah lain, masukkan telur dan gula, kocok pakai whisk sampai gula larut. Beri saringan di atasnya masukkan tepung, garam, baking powder dan soda kue, ayak agar tidak ada yg bergerindil..
  3. Aduk adonan sampai rata, jika sudah rata masukkan chocolatos dan SKM, aduk rata, masukkan minyak goreng. Aduk sampai tidak ada endapan minyak goreng, agar tidak bantet..
  4. Siapkan loyang yg di beri margarin atau minyak goreng, saya pakai cetakan untuk puding. Masukkan adonan dalam cetakan. Sebelumnya td saya sudah siapkan kukusan, masukkan saat kukusan sudah mendidih airnya, tutup jangan lupa di beri serbet ya. Kukus kurang lebih 25 menit. Jika sudah 25 menit lakukan tes tusuk jika tidak ada yg menempel berarti sudah matang..
  5. Matikan kompor, angkat loyang biarkan dingin baru di pindahkan ke piring saji, beri toping sesuai selera, disini saya pakai gula halus sedikit, karena browniesnya sudah manis..

- Selamat Mencoba -


Page: 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10

close