RESEP TERBARU
Whipped Cream tart 😆😃
.
Kamu bisa mengolah Whipped Cream tart 😆😃 menggunakan 4 bahan ini dan dengan 2 cara praktis untuk memasaknya.
Bahan-bahan untuk mengolah Whipped Cream tart 😆😃
- Ambil 500 gr mentega putih.
- Tambahkan 200 ml susu kental manis.
- Siapkan Simple syrup (100gr gula+80ml air).
- Ambil Perisa vanila.
Cara membuat Whipped Cream tart 😆😃
- Buat simple sirup : campurkan gula & air. Masak hingga gula leleh. Diamkan sampai suhu ruang. Sisihkan..
- Mixer mentega putih selama 20 menit. Tambahkan susu kental manis, sirup simple & vanila. Mixer lagi 10 menit. Klo mau di kasi warna tinggal ambil sebagian taruh d mangkok, kasi pewarna makanan. Aduk rata yaa... 😁😁😁 selesaaaiii.... 😆😆.